SEMESTER
GANJIL TP.2017/2018
Mata Pelajaran
: Fisika Hari/Tgl :
Kelas : XII.IA
Waktu :
1.Gelombang yang
arah getarannya tegak lurus terhadap arah perambatannya disebut :
A.Gelombang Transversal
D.GelombangMekanik
B.Gelombang Longitudinal
E.GelombangStasioner
C.GelombangElektromagnetik
2.Gelombang yang merambat tanpa memerlukan
medium perantara disebut :
A.Gelombang Transversal
D.GelombangMekanik
B.Gelombang Longitudinal
E.GelombangStasioner
C.GelombangElektromagnetik
3.Pada gelombang,
titik-titik tertinggi pada gelombang disebut :
A.panjang gelombang D.puncak gelombang
B.dasar gelombang E.lembah gelombang
C.bukit gelombang
4.Jarak yang ditempuh oleh gelombang selama satu periode disebut :
A.Periode Gelombang D.Amplitudo Gelombang
B.Frekuensi Gelombang E.Cepat Rambat gelombang
C.Panjang Gelombang
5.Sebuah sumber getar bergetar dengan frekuensi 175
Hz.Jika panjang gelombang yang terpancar 3 meter,
maka cepat rambat gelombang tersebut….
A.525 m/s D.93 m/s
B.325 m/s E.58,3 m/s
C.172 m/s
6.Sebuahslinkimenghasilkangelombang longitudinal
denganjarakantarapusatrapatandanpusatrenggangan yang berdekatan 20 cm.
Jikafrekuensigelombang 60 Hz, makacepatrambatgelombang longitudinal
ituadalah…..
A.2,4 cm/s D.2400 cm/s
B.24 cm/s E.24 000 cm/s
C.240 cm/s
7.Gelombang berjalanm emiliki persamaan y=0,20 sin 0,40
( 60 t – x ) dengan x dan y dalam cm, dan t
dalam sekon. Maka frekuensi dan panjang gelombangnya adalah..

A.48 Hz dan 5 cm D. 12 Hz dan 5 cm
B.12 Hz dan 50 cm E.0,4 Hz dan 50 cm
C.1/4 Hz dan 50 cm
8.Dalam 4 sekonterbentuk
40 gelombang , maka frekuensi gelombangnya….
A. 2 Hz D. 20 Hz
B. 5 Hz E. 30 Hz
C. 10 Hz
9.Sebuah gelombang berjalan simpangannya memiliki persamaan :
y = 5 sin
(
50 t + x ) dengan x dan y dalam meter
dansekon. Panjang Gelombang dan frekuensinya adalah……

A.2 mdan 10 Hz D.4 m dan 15 Hz
B.2 m dan 15 Hz E.4 m dan 25 Hz
C.2 m dan 25 Hz
10.Yang merupakancontohgelombang Longitudinal adalah …..
A.Radar D.Infrasonik
B.Bunyi E.Cahaya
C.Ultrasonik
11.Bunyi yang frekuensiteraturdisebut….
A.Nada D.Loudspeaker
B.Desah E.Medium
C.Noise
12.Ahli fisika yang
menyelidiki hubungan antara sumber bunyi, frekuensi dan pendengar adalah:
A.Sir Isaac Newton D.Michael Faraday
B.JohanesKeppler E.Joseph Henry
C.Christian Johan Doppler
13.Tinggirendah nada suarabergantungpada :
A.amplitudo D.pola getar
B.panjanggelombang E.kecepatan
C.frekuensi
14.Pada suatu saat terjad ikilat, 10 sekon kemudian terdengar guntur.
Maka jarak tempat asal kilat dari pengamat jika cepat rambat bunyi di udara 320 m/s
adalah…..
A.1600 m
D.330 m
B.3200 m
E.310 m
C.32
m
15.Sebuahkapalmenyelidikikedalamanlautdanmemperoleh
data selangwaktumulaipulsaUltrasonikdikirimsampaiditerimaadalah 2 sekon.
Jikacepatrambatbunyidalam air 1500 m/s makakedalamanlautituadalah:
A.1000 m D.2000 m
B.1250 m
E.3000 m
C.1500 m
16.Gelombang HP merambatdengankelajuan3 X
m/s. Apabilapanjanggelombangtersebutadalah 10
nm(nm=nano meter) makafrekuensigelombangtersebut:(nano =
)


A.0,3 Hz
D.300 Hz
B.3 Hz
E.3000 Hz
C.30 Hz
17.Sebuahkapalpenelitianangkatanlautmengirimkangelombangbunyiluruskedasarlaut.
Kapaltersebutmenerimapulsapantulan 1,5 sekonkemudian.Jikalajubunyidalam air
lautadalah 1500 m/s, makakedalamanlauttersebutadalah:
A.2250 m
D.201,2 m
B.1125 m E.140.6 m
C.562,5 m
18.Besargayalistrikantaraduabendabermuatanberbandingluruspadaperkalianbesarmuatannyadanberbandingterbalikdengankuadratjarakantarakeduabendaitu.
Inidisebutdengan….
A.Hukum Archimedes D.Hukum Ohm
B.HukumCoulumb E.Hukum Faraday
C.HukumBiot-Savart
19.RuangdisekitarmuatanlistriksumberdimanamuatanlistriklainnyadalamruanginiakanmengalamigayaCoulumbdisebut
:
A.MedanListrik D.Transformator
B.HambatanListrik E.Elektron
C.Kapasitor
20.Suatuperalatan yang dapatmenyimpanmuatandanenergilistrikdisebut
:
A.KonduktorD.Resistor
B.IsolatorE.Traktor
C.Kapasitor
21.Satuan SI darikapasitor (atauKapasitansi ) adalah ….
A.newton (N)
D.volt (V)
B.farad (F)
E.ampere (A)
C.coulumb (C)
22.Ada lima buahkapasitor yang
masing-masingmemilikikapasitassamabesaryaitu C.
Biladisusunkelimakapasitoritusecaraseri, makakapasitaspenggantinyaadalah :
A. 5 C
D.10 C
B. 1/5 C
E. 2 C
C. C
23.Suaturuang di sekitar magnet
yang masihterpengaruhgaya magnet
di sebut:
A.Medan Magnet D.GayaCoulumb
B.MedanMagnetik E.Toroida
C. Kapasitor
24.Gaya yang terjadiakibatinteraksiantaramedanmagnetik denganaruslistrikataumuatanlistrik
yang bergerakdinamakan :
A. Gaya Coulumb D.Konduksi
B.GayaGravitasi E. Isolasi
C.Gaya Lorentz
25.Alat yang dapatmengubahenergilistrikmenjadienergikinetik di
sebut :
A.Medan Listrik D.GeneratorListrik
B.MotorListrik E.Transformator
C.SetrikaListrik
26.Alat yang dapat di gunakanuntukmenaikanataumenurunkanteganganlistikarusbolakbalik
di sebut:
A.MedanListrik D.GeneratorListrik
B.MotorListrik E.Transformator
C.SetrikaListrik
27.Ahlifisika yang telahmelakukanpenyelidikantentanggayainduksiakibatperubahanmagnetik yang di
timbulkanolehsuatukumparanadalah :
A.JeanBaptiseBiot D,Joseph Henry
B.Andre Marie Ampere E.FelixSavart
C.Michael Faraday
28.BanyaknyaGaris-garismedan Magnet B yang
menembuspermukaaanbidangseluas A secarategaklurusdinamakan :
A. Induksielektromagnetik D.Elektromagnetik
A. Induksielektromagnetik D.Elektromagnetik
B .Medan Magnetik E.EnergiListrik
C.FluksMagnetik
29. Besar gaya yang
dialami oleh sebuah partikel bermuatan yang bergerak dalam medan magnet tidak
bergantung pada :
A. arah gerak partikel D.
kecepatan gerak partikel
B. besar medan magnet E. besar
muatan partikel
C. massa partikel
30.Berikut ini bukan
cara memperbesar ggl induksi yang ditimbulkan pada sebuah kumparan adalah....
A. mempercepat gerak magnet D. mempertebal magnet
B. memperbanyak jumlah lilitan
kumparan E. mengganti magnet yang
lebih kuat
C. memperbanyak jumlah lilitan dan
Mempercepat gerak magnet
31. Alat untuk
mengukur arus atau tegangan listrik bolak-balik adalah....
A. Jangka sorong D. barometer
B. termometer E. multimeter
C. generator
32.Sebuah Penghantar dialiri arus listrik 45 A. Maka induksi magnetik pada 15 cm dari pusat penghantar lurus itu adalah :
A.2 X
Wb/
D. 5 X
Wb/




B. 3X
Wb/
E. 6 X
Wb/




C. 4 X
Wb/


33.Kawat yang melingkar berjari-jari 30 cm dan terdiri atas 4 lilitan dialiri arus listrik 7,5 A. Maka Induksi magnetik di pusat kawat melingkar adalah….
A. 2 X
Wb/
D. 5 X
Wb/




B.3 X
Wb/
. E. 6 X
Wb/




C. 4 X
Wb/


34.Sepotong kawat yang panjangnya 2 meter terentang horizontal memotong medan magnetik 0,07 T membentuk sudut 30
terhadap kawat. Jika
Gaya Lorentz yg terjadi 0,49 N, maka kuat arusnya adalah…

A.4 A
D.7A
B. 5 A
E.8 A
C. 6 A
35.Sebuah solenoida yang
terdiri dari 4000 lilitan dialiri arus 0,25 A. Jika induksi magnetik di pusat
solenoida adalah 2,5 X 10 -3 T, maka panjang solenoida adalah….
A. 20 cm D. 36 cm
B. 24 cm
E. 50 cm
C. 30 cm
Juhar, Nopember 2018
FISIKA EKA Ku Suka
FISIKA EKA Ku Suka
tariganabdieka.gq
0 komentar:
Posting Komentar