SAGUSAJU di SUMUT SAGUSAKU - FISIKA EKA Ku Suka

Jumat, 22 September 2017

SAGUSAJU di SUMUT SAGUSAKU



SAGUSAJU adalah Satu Guru Satu Baju. Ini bukan program IGI pusat. Tapi program pribadi Penulis.Karena menurut penulis perlu juga dilaksanakan.Mengingat moment-moment tertentu kita perlu memakai seragam IGI.

Setelah resmi menjadi anggota IGIdan KTA (Kartu Tanda Anggota) dicetak maka rasanya kurang lengkap bila belum memiliki seragam khusus IGI.


Bagi  Penulis memiliki baju seragam IGI merupakan pengalaman menarik karena di beli secara online. Dan ini merupakan pengalaman belanja perdana penulis secara online.

Setelah baju seragam IGI dipesan dalam waktu satu bulan sampai di tangan penulis , ada kegiatan Workshop SAGUSAKU di Medan  Sabtu-Minggu, 26 – 27 Agustus 2017. Sehingga penulis merasa ada kebanggaan tersendiri  memakai baju seragam IGI tersebut pada kegiatan workshop SAGUSAKU tersebut.

Apa lagi biasanya, pada saat workshop SAGUSAKU ada sesi foto bersama. Tentu makin nampak kompak karena memakai seragam IGI.


Demikianlah artikel SAGUSAJU di SUMUT SAGUSAKU. Semoga bermanfaat dan memotivasi anggota IGI yang lan yang belum memiliki seragam IGI.


Tg Mowara, 22 September 2017

0 komentar: